Ini adalah Blog Ikatan Anak Asuh YKAI - Colruyt Semarang
RSS

Selasa, 29 Desember 2009

Marry Christmas and Happy New Year


Kami IAYC mengucapkan Marry Christmas bagi yang merayakan, semoga menjadi berkah untuk kalian semua yang merayakan Hari Natal tanggal 25 Desember 2009. Semoga Natal dapat bermakna yang positif untuk temen - temen yang merayakannya.


Rabu, 02 Desember 2009

HIV dan AIDS

HIV adalah virus penyebab AIDS, bila kita tertular HIV maka daya tahan tubuh kita dapat menurun sehingga mudah terkena berbagai penyakit dan mengganggu kualitas hidup. AIDS adalah kumpulan dari beberapa gejala penyakita akibat menurunnya sistem kekebalan tubuh yang disebabkan oleh HIV.AIDS dapat menyebabkan kematian.HIV dan AIDS sudah ada ditengah kita karena HIV dan AIDS sudah menular ke banyak orang di Indonesia, sudah saatnya kita lebih menjaga diri, keluarga dan mereka yang kita cintai dari HIV dan AIDS.

Siapa pun berisiko tertular HIV jika :
  • Berganti - ganti pasangan seks tanpa kondom
  • Berhubungan seks dengan orang sudah terinfeksi HIV tanpa kondom
  • Menggunakan jarum suntik secara bergantian 
HIV dapat ditularkan dari ibu yang terinfeksi HIV kepada bayinya melalui proses persalinan dan saat menyusui.

Rabu, 11 November 2009

LAPORAN SELAMA MENGIKUTI WORLDFORUM 21-24 Oktober 2009

Tgl 21 Oktober 2009   : Registration and chek in hotel
Tgl 22 Oktober 2009   : After opening ceremony we joint session A with topic:
Plenary 1: “Changing Global Threats Into Opportunities for a Better World”
                   By Mr. El-Mostafa Benlamih, Coordinator UN Resident
Plenary 2: “Effektive Future Community Leadership In Developing a Safer and   Better World “
                  By Mr. Anies Baswedan, President of Paramadina University

Session B with topic:
Plenary 3: “Child’s Rights and MDGS”
                 By Ms. Angela Kearney, Representative Indonesia Unicef
Plenary 4: “Child Development and Empowerment In the Latin American and Caribbean Region”
                 By Ms. Anna Christine Grellert, World Vision International (Columbia)

Senin, 02 November 2009

Orientasi IAYC


Tanggal 31 Oktober dan 1 November 2009 kemaren pada hari sabtu dan minggu, kami anak - anak iayc mengadakan orientasi untuk angkatan ke 3 dan 4.
banyak hal yang kami lakukan pada orientasi tersebut.
Tujuan kami mengadakan orientasi tersebut adalah menumbuhkan motivasi untuk teman - teman agar lebih baik lagi berorganisasi, menjadikan anggota yang memiliki mental yang bagus, menjadikan anggota baru menjadi lebih berkualitas, dan menumbuhkan rasa memiliki antar anggota dalam artian lebih erat kekeluargaannya.

Kamis, 08 Oktober 2009

Lomba Balita Sehat

LOMBA BALITA SEHAT
HARI KESEHATAN NASIONAL
TINGKAT KOTA SEMARANG TAHUN 2009

A. LATAR BELAKANG

Hari kesehatan nasional yang jatuh setiap tanggal 12 Nopember, merupakan hari yang pantas untuk diperingati oleh seluruh lapisan masyarakat kota Semarang. Masyarakat senantiasa diingatkan betapa pentingnya arti sebuah kesehatan. Masyarakat harus memahami pola hidup yang sesuai dengan prinsip-prinsip kesehatan

Dalam menyambut hari kesehatan nasional tahun 2009 ini, pemerintah kota Semarang semakin meningkatkan berbagai program kesehatan yang dapat menyentuh langsung pada kehidupan masyarakat, terutama menjaga kesehatan lingkungan atau lebih meningkatkan perawatan kesehatan anak balita. Program resik-resik kutho yang menitik beratkan kepada kebersihan lingkungan dengan melibatkan masyarakat, juga semakin memperkuat bahwa dalam menerapkan kebijakan, pemerintah Kota Semarang senantiasa menghargai partisipasi masyarakat dalam membangun Kota Semarang tercinta ini. Resik-resik Kutho ini merupakan bukti nyata kebijakan pemerintah kota Semarang yang menginginkan masyarakat bisa hidup di lingkungan yang sehat dan bersih.

Rabu, 07 Oktober 2009

Hasil Pertemuan Di rumahnya Kusdian

Kumpulan IAYC Semarang
Minggu, 4 Oktober 2009
Sdri. Kusdian


Kesimpulan :

Tanggal 4 Oktober 2009 kami (Tri Lestari,Wiwin,Khasanudin,Lita dan Suci)
setelah pertemuan di rumahnya kusdian kami survey tempat TPA jatibarang dekat rumahnya teman kami musri.
Disana kami melihat situasi permukiman yang ada disana, pertama kali kami memang tidak kuat dengan bau sampah yang buanyak banget tapi kami akan membiasakan diri dengan hal itu karena kami akan memberikan pengajaran untuk anak - anak yang tidak sekolah yang tinggal di TPA jatibarang tersebut dengan tujuan meskipun orang tua mereka tidak mempunyai uang untuk membiayai mereka sekolah tapi kami akan memberikan pembelajaran untuk mereka agar mereka bisa membaca.
Setelah itu kami bersilahturahmi ke rumahnya pak hakim.disana kami banyak berbicara tentang proker IAYC dan tentang planning kedepan kita. Kegiatan kami dengan YKAI cabang semarang adalah lomba balita sehat yang akan diadakan besok tanggal 22 Oktober 2009.
Banyak hal - hal yang bermanfaat yang kami bahas pada pertemuan hari minggu kemaren dirumahnya kusdian.
Dan pertemuan mendatang tanggal 25 Oktober 2009 bertempat dirumhanya Baidhaqun.
Anak - anak IAYC jangan lupa dateng yach.....

Minggu, 06 September 2009

Jalan - jalan dengan Ms. Castermans dan Ms. Sarah





Rabu 2 september 2009 kami anak - anak IAYC jalan - jalan dengan Ms Castermans dan Ms Sarah ke tugu muda dan lawang sewu.
setelah kami mengadakan buka bersama di Hotel Novotel dengan Ms. Castermans, Ms. Sarah dan tim dari TVKU.

Pertemuan bersama dengan ms. Castermans dan Ms. Sarah




Selasa 1 September 2009 Ms. Castermans dan Ms. Sarah mengunjungi IKIP Veteran dan UNISULA.
Di sana mereka melihat - lihat universitas yang di pilih oleh M. Baidhaqun dan Titi.
Baidhaqun d Unisula dia mengambil Fakultas Teknik Elektro sedangkan Titi di IKIP Veteran dia mengambil Jurusan Pendidikan Ekonomi.
dan masih ada 3 anak lagi yaitu diantaranya:
Maftukin dia kuliah di UDINUS mengambil jurusan ekonomi
Suci dia kuliah di UNNES mengambil jurusan hukum
Kusdian dia kuliah di UDINUS mengambil jurusan sastra inggris.
Kemudian rabu 2 september kami berkumpul bersama - sama di Hotel Novotel untuk berbincang - bincang bersama dengan Ms. Castermans dan Ms. Sarah sambil menunggu waktu berbuka puasa.

Sabtu, 29 Agustus 2009

Jalan - jalan Ke Tugu Muda






Tanggal 29 Agustus 2009 setelah kami melakukan kunjungan kekantornya pak hakim kami mengadakan ngabuburit ke tugu ,uda sambil refresing bareng dengan teman - teman.

Kunjungan menemui Pak Hakim



Kemarin tanggal 29 Agustus 2009 jam 10.00 WIB kami perwakilan dari anak - anak IAYC yaitu Wiwin, Khasanudin, Lita, Musri, Baidhaqun, Maftuqin, dan Suci datang menemui Bapak Hakim kekan tornya yaitu di Gedung Pandaran lantai 5.
Kami sangat senang sekali karena sambutan dari pak hakim baik baek dan menerima kami untuk bekerjasama dengan YKAI cabang Semarang.
Dan kerjasama ini akan teralisasikan setelah lebaran, mudah - mudahan saja kami dapat membantu pak hakim di YKAI cabang Semarang.

Kamis, 27 Agustus 2009

Arti Logo IAYC





Arti dari logo IAYC adalah sebagai berikut :

Gambar anak - anak bergandeng tangan artinya kita semua adalah anak - anak yang tergabung dari berbagai Universitas yang memiliki visi dan misi yang sama.
Gambar bola dunia dan logo YKAI artinya organisasi kita terbentuk dari dukungan Colruyt dan YKAI Jakarta.
Gambar Bergandeng tangan artinya kita suka tolong menolong dan senang meringankan beban orang lain.
IAYC adalah nama organisasi kita yaitu Ikatan Anak Asuh Colruyt.

Demikianlah arti dari logo kami.

Selasa, 25 Agustus 2009

YKAI datang ke Semarang

Ini adalah foto - foto ketika YKAI jakarta datang kesemarang untuk melakukan monitoring pada anak - anak yang dapat beasiswa.


Jumat, 21 Agustus 2009

Menyambut kedatangan Ms Castermans dan Ms Sarah

Besok tanggal 1 September 2009 Ms. Castermans dan Ms. Sarah akan datang kesemarang untuk bertemeu dengan anak - anak yang mendapatkan beasiswa dari YKAI - Colruyt.
Untuk temen - temen diharapkan mempersiapkan diri terutama untuk anak yang baru mendapatkan beasiswa,diantaranya adalah:
1. Baidhaqun
2. Maftukin
3. Suci
4. Titik
5. Kusdian
Temen - temen yang baru mendapatkan beasiswa di wajibkan ikut menemani.
Dan ini adalah Foto Ms. Castemans dan Ms. Sarah ketika berkunjung ke Universitas Stikubank Semarang.

Kamis, 20 Agustus 2009

Foto - Foto anggota IAYC

Ini adalah foto kami dengan YKAI Jakarta berkunjung kerumahnya Hariyanto

















Ini Adalah foto kami dan YKAI Jakarta ketika berkunjung ke SMK SETIABUDHI



Ini adalah foto kami dengan YKAI Jakarta ketika berkunjung ke MA NURUL HUDA

Bioadata Anggota IAYC




Ketua :
Nama Lengkap : Muhammad Kasanudin
Kuliah : IAIN Semarang
Semester : VI (enam)
Fakultas : Syariah
Jurusan : Ekonomi Islam








Wakil Ketua :
Nama lengkap : Hariyanto
Kuliah : Universitas Dian Nuswantoro
Semester : IV (empat)
Fakultas : Ekonomi
Jurusan : Management




Sekretaris 1 :
Nama lengkap : Ayu Sulistiawati
Kuliah : Universitas Stikubank Semarang
Semester : IV (empat)
Fakultas : Ekonomi
Jurusan : Akuntansi






Sekretaris 2 :
Nama Lengkap : Lita Kristiana
Kuliah : Universitas Stikubank Semarang
Semester : VI (enam)
Fakultas : Teknologi Informasi
Jurusan : Sistem Informasi










Bendahara 1 :
Nama lengkap : Nia
Kuliah : Universitas Stikubank Semarang
Semester : IV (empat)
Fakultas : Ekonomi
Jurusan : Akuntansi





Bendahara 2 :
Nama Lengkap : Suswati
Kuliah : Universitas Dian Nuswantoro
Semester : VI (enam)
Fakultas : Ekonomi
Jurusan : Akuntansi







HUMAS  :
Nama lengkap : Maftukin
Kuliah : Universitas Dian Nuswantoro
Semester : II (dua)
Fakultas : Ekonomi
Jurusan : Management









HUMAS  :
Nama lengkap : Suci Wulandari
Kuliah : Universitas Negeri Semarang
Semester : II (dua)
Fakultas : Hukum
Jurusan : Ilmu Hukum









Sie. Kreatif :
Nama lengkap : Musri Pujiati
Kuliah : Universitas Dian Nuswantoro
Semester : IV (empat)
Fakultas : Ekonomi
Jurusan : Akuntansi









Sie Kreatif :
Nama lengkap : Muhammad Baidhaqun Kamal
Kuliah : Universitas Sultan Angung
Semester : II (dua)
Fakultas : Teknik
Jurusan : Teknik Elektro






Sie. Pengembangan :
Nama lengkap : Kusdian
Kuliah : Universitas Dian Nuswantoro
Semester : II (dua)
Fakultas : Bahasa
Jurusan : Sastra Inggris







Sie. Pengembangan :
Nama lengkap : Titi Widya
Kuliah : IKIP Veteran
Semester : I(Satu)
Fakultas : Ekonomi
Jurusan : Pendidikan Ekonomi





ANGGOTA :



Nama lengkap : Wiwin Setyawati
Kuliah : Universitas Dian Nuswantoro
Semester : VIII (Delapan)
Fakultas : Teknologi Informasi
Jurusan : Teknik Informatika









Nama Lengkap : Tri Lestari
Kuliah : Universitas Dian Nuswantoro
Semester : VIII (Delapan)
Fakultas : Ekonomi
Jurusan : Akuntansi







Nama lengkap : Tri Aprilia
Kuliah : Universitas Dian Nuswantoro
Semester :
Fakultas : Teknologi Informasi
Jurusan : Sistem Informasi



Tentang IAYC

IAYC merupakan organisasi yang dilatarbelakangi oleh anak - anak yang mendapatkan beasiswa dari perusahaan di Belgia bernama Colruyt melalui YKAI. Dan kami selalu mengadakan kumpulan setiap 2 minggu sekali dan tempatnya pun berpindah - pindah dari rumah para anggota karena kami belum mempunyai basecamp.

Tata Tertib dalam IAYC :

1. Hargai orang yang sedang berbicara
2. Ketepatan waktu hadir maksimal terlambat 30 menit
3. Absensi kehadiran diperhitungkan maksimal ijin 1x dalam 1 semester
4. Saat mengungkapkan pendapat mohon ajukan tangan untuk perhatian
5. Mengutamakan kerjasama team
6. Diharapakan selalu berpastisipasi dalam forum

Program kerja IAYC :

a. Pengentikan komputer
b. Penjualan pulsa
c. Pengumpulan barang - barang bekas
d. Rumah pintar
e. Membantu YKAI cabang semarang

Jadwal dan tempat kumpulan IAYC :

1. Agustus =>16 Agustus 2009 (Musri)
2. September =>6 September 2009 (Ayu) & 27 September 2009 (Kusdian)
3. Oktober =>11 Oktober 2009 (Baidhaqun)& 25 Oktober 2009 (Titik)
4. November =>8 November 2009 (Maftukin)& 29 November 2009 (Musri)
5. Desember =>13 Desember 2009 (Suci)& 27 Desember 2009 (Kasanudin)
6. Januari =>24 Januari 2009 (curug sewu, gedong songo, sidomukti)

Jadwal moderator kumpulan IAYC :
1. 16 Agustus =>Kasanudin & Lita
2. 6 September =>Baidhaqun & Musri
3. 27 September =>Hariyanto & Titik
4. 11 Oktober =>Kusdian & Ayu
5. 25 Oktober =>Suci & Nia (Suswati)
6. 8 November =>Wiwin & Tri
7. 29 November =>Maftukin & Suswati
8. 13 Desemeber =>Musri & Titik
9. 27 Desember =>Maftukin & Lita
10.24 Januari =>kasanudin & Lita

VISI DAN MISI IAYC


VISI IKATAN ANAK ASUH YKAI COLRUYT

  1. Mengembangkan kreativitas anggota
  2. Menjadikan anggota lebih mandiri
  3. Mengembangkan potensi diri yang ada pada anggota


MISI IKATAN ANAK ASUH YKAI COLRUYT

  • Menyambung silahturahmi antar anggota
  • Menumbuhkan rasa kepedulian dilingkungan sekitar

Rabu, 19 Agustus 2009

Ikatan Anak Asuh YKAI - Colruyt

Suatu organisasi yang beranggotakan anak - anak yang mendapatkan beasiswa dari Colruyt melalui YKAI ( Yayasan Kesejahteraan Anak Indonesia ).
Dan ini adalah Struktur Organisasi dari IAYC :
Ketua                               : Muhammad Khasanudin
Wakil Ketua                     : Hariyanto
Sekretaris l                       : Ayu Sulistiowati
Sekretaris ll                      : Lita Kristiana
Bendahara l                      : Nia Ariyanti
Bendahara ll                     : Suswati
Humas l                            : Muhammad Maftukhin
Humas ll                           : Suci Wulandari
Sie Kreatif  l                     : Musri Pujiati
Sie Kreatif  ll                    : Muhammad Baidakun Kamal
Sie Pengembangan l          : Kusdian Susilowati
Sie Pengembangan ll         : Titi Widya
Anggota                           : Tri Lestari,Tri Aprilia,Wiwin


Dengan terbentuknya struktur organisasi diatas meskipun kami masih beranggotakan 15 orang tapi kami ingin menjadikan organisasi kami sebagai wadah untuk menggali kreativitas para anggota.